PT SAMUDRA KARYA MUSTIKA
Tanggal | Tempat | Kota |
---|---|---|
Belum ada jadwal terbaru |
Saat ini manajemen energi menjadi sorotan di tingkat global, dikarenakan sumber energi kini semakin langka dan mahal. Oleh karena itu diperlukan upaya-upaya penghematan energi untuk mengurangi peningkatan CO2 dan emisi gas rumah kaca di seluruh dunia. Penggunaan energi terbarukan, teknologi hemat energi, dan fasilitas hanya bagian dari metode untuk meningkatkan efisiensi energi. Pendekatan yang lebih masuk akal dan sistematis untuk meningkatkan kinerja energi suatu perusahaan secara berkelanjutan adalah dengan menyusun dan menerapkan standar serta proses manajemen energi berbasis struktur. Diterbitkan pada tanggal 15 Juni 2011, Sistem Manajemen Energi ISO 50001 merupakan kerangka standar yang diterima secara global untuk mengelola energi, menyediakan teknis, dan strategi manajemen perusahaan untuk meningkatkan efisiensi energi, mengurangi biaya, dan meningkatkan kinerja lingkungan.
Presentation
Discussion
Case Study
Evaluation
Training Kit
Handout
Certificate
Lunch + 2 X Coffee Break
Souvenir
Pick Up Participant
Jika anda berkeinginan untuk mengikuti Pelatihan Penerapan Energi Management System Dalam Operasional Plant, anda bisa langsung menghubungi salah satu nomor kami di bawah ini:
Anda juga bisa langsung mengisi Formulir pendaftaran di bawah ini: