PT SAMUDRA KARYA MUSTIKA
Tanggal | Tempat | Kota |
---|---|---|
Belum ada jadwal terbaru |
Analisa dan manajemen piutang sangat erat kaitannya dengan masalah pengaturan dan pengelolaan atas penerimaan pendapatan perusahaan dan ini sangat mempengaruhi kinerja perusahaan, di mata pemilik perusahaan atau pemegang saham. Dengan menganalisa dan mengelola piutang dengan baik, maka kemampuan laba dan kelangsungan operasi serta kegiatan perusahaan dapat terjamin dan meningkat.
Pelatihan ini adalah program yang berorientasi pada praktek yang tepat pakai guna meningkatkan dan menambah kemampuan Anda dalam mengumpulkan, memahami dan memaksimalisasi penggunaan informasi keuangan sehubungan dengan pengelolaan piutang yang lebih tepat guna dan tepat pakai.
Pelatihan ini akan membahas mengenai Manajemen Piutang (Account Receivables Management), sehingga diharapkan peserta pelatihan mampu melakukan administrasi yang efektif terhadap proses piutang, mampu mengorganisasi proses piutang, serta mampu memberikan informasi yang penting dalam pengambilan keputusan oleh manajemen.
1. Pendahuluan
2. Pengelolaan Account Receivable
3. Pengendalian Account Receivable
4. Penagihan (Collection)
Jika anda berkeinginan untuk mengikuti Pelatihan E-Learning – Account Receivable Management, anda bisa langsung menghubungi salah satu nomor kami di bawah ini:
Anda juga bisa langsung mengisi Formulir pendaftaran di bawah ini: