E-Learning – Kiat Sukses Menjadi Ahli Kepabeanan

January 14, 2022

E-Learning – Kiat Sukses Menjadi Ahli Kepabeanan

Jadwal Pelatihan E-Learning – Kiat Sukses Menjadi Ahli Kepabeanan

TanggalTempatKota
Belum ada jadwal terbaru

Description

Dewasa ini kebutuhan tenaga ahli di Bidang Kepabeanan tidak hanya dominan dibutuhkan oleh PPJK, tetapi juga oleh institusi pengguna jasa ekspor-impor lainnya. Bidang-bidang pekerjaaan yang saat ini membutuhkan Tenaga Ahli Kepabeanan antara lain: importir, eksportir, pengusaha kawasan berikat, freight forwarder, perusahaan pengangkutan, perusahaan jasa logistik dan pergudangan. Ahli Kepabeanan adalah orang yang memiliki pengetahuan dan pemahaman tentang kepabeanan dan memiliki Sertifikat Ahli Kepabeanan yang dikeluarkan oleh Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan (BPPK), Kementerian Keuangan Republik Indonesia. Pelatihan ini akan memberikan bekal pengetahuan tantang Ahli Kepabeanan dan pokok-pokok materi yang harus di ketahui oleh seseorang yang ingin menjadi seorang Ahli Kepabeanan. 

Outline

  1. Pengetahuan UU Kepabeanan
  2. Prosedur Impor
  3. Prosedur Ekspor
  4. Klasifikasi Barang (HS) Menurut BTKI
  5. Sistem Nilai Pabean
  6. Fasilitas Kepabeanan I
  7. Fasilitas Kepabeanan II
  8. Tempat Penumbunan Berikat
  9. Perbendaharaan Pabean (Penyetoran, Pengembalian dan Penagihan)
  10. Sanksi, keberatan dan Banding
  11. Peraturan, Larangan dan Banding
  12. Sistem EDI Kepabeanan

Form Registrasi Pelatihan / Training

Jika anda berkeinginan untuk mengikuti Pelatihan E-Learning – Kiat Sukses Menjadi Ahli Kepabeanan, anda bisa langsung menghubungi salah satu nomor kami di bawah ini:

  • (0274) 4291-355 (08:00 – 16:00)
  • 0811 2938 847

Anda juga bisa langsung mengisi Formulir pendaftaran di bawah ini:

E-Learning – Kiat Sukses Menjadi Ahli Kepabeanan
Tags: , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,
error: Content is protected !!